head Tips keluarkan Baut Patah Dengan SCREW EXTRACTOR unik | modifmotif

modifikasi motor modifikasi mobil informasi otomotif

Wednesday, July 23, 2014

Tips keluarkan Baut Patah Dengan SCREW EXTRACTOR unik

Tips keluarkan Baut Patah Dengan SCREW EXTRACTOR unik - terbaru sekali dari modifmotif tentang informasi trik tips untuk keluarkan baut pakai screw extractor unik lihat dibawah ini saja.

Dibawah ini ada informasi yang mengenai cara membuka baut yang patah, dimana ternyata sangat berguna sekali loh. Coba bayangkan bila anda sedang membuka baut dan seketika patah, sehingga sisa bagian dari baut tersebut masih tersisa di parts lain. Ini mungkin akan membuat kita sedikit panic apa lagi kalau patahnya dibagian blok mesin, bisa-bisa dibawa ke bengkel bubut dech.

Tapi untuk anda yang lebih tenang dan mencari solusi di saudara, teman serta internet pasti baut yang patah pasti itu akan bisa keluar yaitu dengan Tools yang namanya SCREW EXTRACTOR. Cara Mengeluarkan Baut Yang Patah Dengan SCREW EXTRACTOR yaitu;


- Pertama
kita buat lubang di baut yang patah dengan Bor yang mata bor yang disesuaikan dengan besar baut yang patah

- Kedua
Setelah kita buat lubang di baut kita pasang Screw Extractor dengan ukuran yang sesuai.

- Ketiga
Putar ke arah seperti biasanya kita membuka baut (Counter Clockwise). Cara Kerja Screw Extractor adalah seperti Sekrup hanya arah ulir sekrup saja ini yang terbalik dari biasanya. Jadi semakin kita puter ke kiri (arah membuka baut) maka ulir sekrup sebenarnya akan semakin kencang mengunci badan baut yang tertinggal.

- Keempat
Yesssss…………Kebuka dech tuh baut.




Tools ini telah menyelamatkan beberapa kasus yang cukup heboh, seperti busi yang patah (dratnya tertinggal), baut radiator patah, baut manifold, dsb.
Harga sekitar 30ribu – ratusan ribu tergantung merek dan kualitas.

Tips keluarkan Baut Patah Dengan SCREW EXTRACTOR unik

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Tips keluarkan Baut Patah Dengan SCREW EXTRACTOR unik